Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2008

MENGELOLA KEUANGAN DENGAN CARA TUHAN

Amsal 3:9-10 Pendahuluan Banyak dari antara kita yang merasa bahwa kita telah mengetahui bagaimana cara mengelola keuangan yang baik, tapi apakah selama ini kita telah melakukannya dengan benar? Kalau iya, mengapa kita masih terikat dengan masalah keuangan? Lantas bagaimana caranya mengelola keuangan yang benar? Berikut ini beberapa poin yang perlu kita renungkan dan lakukan. 1. Mengutamakan Tuhan Seringkali sikap kita terhadap peningkatan kemakmuran atau kekayaan dan pengelolaan keuangan yang salah menjadi penyebab utama terjadinya masalah keuangan. Kesalahan yang sering terjadi adalah kita menempatkan uang sebagai Tuhan, padahal Tuhanlah yang memberi berkat. Saat kita menempatkan Tuhan sebagai penguasa tunggal dalam hidup kita (khususnya dalam hal keuangan), kita akan menerima anugerah-Nya, pertolongan pada waktunya dan kekuatan dalam saat-saat yang sulit. [Matius 6:24] 2. Mengerti Posisi Kita Dalam Pengelolaan Uang Kita harus mengerti apa yang Tuhan inginkan atau prinsip-prinsip Tuh